Kemulian malam Lailatul Qadar

Malam ini malam yang ke 29 bulan Ramadhan, dan tentunya sebentar lagi puasa akan meninggalkan kita. Sudahkah kita memanfaatkannya dengan beribadah? Melaksanakan shalat tarawih, i'tikaf di mesjid atau bertadarusan, mengumpulkan pundi pundi pahala dg berbagi, mengasihi anak yatim dan menyantuni fakir miskin.

Lailatul qadar salah satu malam yg sangat special, malam yg lebih baik dari seribu bulan. Seperti yg di firmankan dlm Alqur an surat al Qadr. Kenapa lebih baik dari seribu bulan? Karena para malaikat turun ke bumi dg izin tuhannya dan melihat orang orang yang melakukan amar ma'ruf nahi mungkar dan ibadah ibadah lainnya dan malam itu malam yang penuh kemuliaan sampai terbit fajar.

Jadi barang siapa yang beribadah pada lailatur qadar, pahalanya sama dengan beribadah selama seribu bulan. Semoga kita semua menjadi hamba hamba yang shaleh yang selalu berada di jalan kebenaran. Aamin

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Lelaki berdasi part-1

Perjalanan Tanpa Batas (2)

BERBAGI PENGALAMAN DALAM MENERBITKAN BUKU