Resume Belajar Menulis Online Gelombang 7: Kiat Menjadi Guru Berprestasi
Belajar menulis
online gelombang 7 bersama Omjay, dengan narasumber Bapak H. Encon Rahmad.
Beliau adalah Guru berprestasi Tk. Nasional dan Internasional penerima Princess
Maha Cakri Award 2017.
Seorang
guru harus memiliki 7 M yaitu:
1. Mendidik
2. Membimbing
3. Mengarahkan
4. Melatih
5. Menilai
6. Mengajar
7. Mengevaluasi
Tujuan
guru berprestasi adalah
1. Mengangkat
guru sebagai profesi yang terhormat, mulia, bermartabat dan terlindungi.
2. Meningkatkan
motivasi dan profesioanal guru dalam pelaksaan tugas keprofesionalnya.
3. Meningkatkan persaingan yang sehat dengan
memberikan penghargaan dalam bidang pendidikan
4.
Membangun komitmen mutu guru
dalam rangka menuju Standar Nasional Pendidikan Nasional
Proses
menjadi gupres adalah
1.
Persiapkan dengan baik apa yang dibutuhkan dalam lomba
berdasarkan pedoman lomba gupres yang disampaikan
pemerintah setiap
tahunnya
2. Jangan
ikut gupres karena keterpaksaan atau dorongan pihak lain.
3. Karya
tulis hasil karya sendiri, antologi atau tulisan kita yang dimuat di media cetak
4. Persiapkan
media pembelajaran, bimbingan kepada rekan guru, serta bimbingan kepada
anak-anak hingga menjadi
juara.
Rahasia menjadi guru berprestasi adalah
1. Memiliki amalan batiniayah berupa doa-doa yang
diamalkan saat ikur gupres, jangan dengki dengan sesama gupres, sombong karena
merasa kita lebih hebat dari yang lain
2. Memiliki amalan lahiriyah berupa isi seluruh komponen
fortofolio dengan benar, persiapan cara melakukan wawancara, presentasi dan
persiapan tes pada saat mengikuti lomba.
Unsur
unsur yang dinilai dalam mengikuti seleksi gupres adalah
1. Kompetensi
Kepribadian
2. Kompetensi Sosial
3. Kompetensi
Profesional
4. Kompetensi
Pedagogik.
Kempat
unsur tersebut dibuktikan dalam bentuk Fortofolio, wawancara, tes, presentasi
dan sikap kita pada saat mengikuti gupres.
Ratna Jumpa
SMAN 1 Keumala
jumpa-ratna.blogspot.com
SMAN 1 Keumala
jumpa-ratna.blogspot.com
Mantap
BalasHapusBagus
BalasHapus